Atok Assalami

MTsN 8 Bantul - PP Sanggrahan 1

PONDOK PESANTREN SANGGRAHAN

Salah satu program baru MTsN 8 Bantul di Tahun 2021 adalah program kemitraan dengan pondok pesantren. Program ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada masyarakat yang ingin anaknya mendapatkan dua pendidikan sekaligus, yaitu pendidikan sekolah di MTsN 8 Bantul dan pendidikan agama di pesantren. Dalam program ini Madrasah telah menjalin kerja sama dengan dua pesantren terdekat, …

PONDOK PESANTREN SANGGRAHAN Read More »

Cakno - MTsN 8 Bantul

CAKNO

Bantul (MTsN 8 Bantul), 21/12/2020, Kata “cakno” dalam Bahasa Jawa merupakan kata yang singkat tapi penuh makna. Cakno secara harfiah bisa berarti pakailah atau gunakanlah, Cakno dalam makna luas bisa berarti perintah untuk menggunakan apa yang kita miliki untuk hal-hal yang berkaitan dengan kebaikan, sebagai contoh dalam bahasa jawa keseharian sering kita mendengar, “Ilmumu kuwi …

CAKNO Read More »

Kunjungan Kakanwil 1

Kunjungan Kakanwil Kemenag DIY di MTsN 8 Bantul

Bantul (MTsN 8 Bantul)—Dalam rangka peningkatan mutu madrasah khususnya Madrasah Tsanawiyah Negeri 8 Bantul, maka pada Senin (17/11/2020) Kakanwil Kementerian Agama DIY, Drs. H. Edhi Gunawan, M.Pd.I mengadakan Kunjungan Monitoring dan Evaluasi Sarana Prasarana (Monev Sarpras) di MTsN 8 Bantul. Dalam kesempatan kunjungan tersebut Kakanwil Kemenag DIY didampingi Kasubbag Perencanaan, Data, dan Informasi Jauhar Mustofa, …

Kunjungan Kakanwil Kemenag DIY di MTsN 8 Bantul Read More »

Shares